Minggu, 02 Oktober 2022

Pembinaan siswa berupa Upacara Bendera di halaman SMAN 8 Pontianak dipimpin oleh Kanit Polmas Satbinmas Polresta IPTU ZULKIFLI. Senin (03/10/2022).

Pembinaan siswa berupa Upacara Bendera di halaman SMAN 8 Pontianak dipimpin oleh Kanit Polmas Satbinmas Polresta IPTU ZULKIFLI. Senin (03/10/2022).
Kegiatan Satbimmas pada hari Senin tanggal 03 Oktober 2022, mulai pukul 07.00 Wib, di halaman SMAN 8 Pontianak bertempat Jalan Ampera Kelurahan Sei. Jawi  Kecamatan Pontianak Kota, berlangsung kegiatan Upacara Bendera.
Dalam kegiatan tersebut Kanit Polmas Satbinmas Polresta IPTU ZULKIFLI bertindak selaku Pembina Upacara adalah  dan dihadiri oleh:
1. Kepala Sekolah SMAN 8  Pontianak Bpk Drs. M. SYAFI' I 
2. Para Wakil Kepala Sekolah 
3. Dewan Guru dan staf SMAN 8 Pontianak 
4. Kanit Polmas dan 1 staf Bimmas Polresta Ptk.
5. Para pelajar SMAN 8 Ptk sebanyak 814 siswa
Dalam kegiatan upacara bendera tersebut disampaikan himbauan dan sosialisasi sbb :

1. Agar para pelajar menghindari yang namanya kenakalan remaja terutama tawuran pelajar 

2. Tidak menyalahgunakan Narkoba baik memakai maupun mengedarkannya 

3. Bijak dalam bermedia sosial dan dalam penggunaan Alat komunikasi / HP apabila ada mendapat Video, Foto, gambar dan berita agar di Saring terlebih dahulu sebelum di Sharing 

4. Agar para siswa tidak melakukan kesalahan dan menjaga nama baik sekolah terutama SMAN 8 Pontianak 

5. Bersungguh sungguh dalam menuntut ilmu, pergunakan waktu sebaik mungkin

Selama kegiatan berlangsung situasi aman dan lancar

Dokumentasi terlampir.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Entri yang Diunggulkan

KEGIATAN TATAP MUKA KAPOLRESTA PONTIANAK KOTA DI KP. BETING PONTIANAK TIMUR

Pontianak_ pada hari Jumat tanggal 4 oktober 2019 pukul 19.30 wib, bertempat di Gedung Bulu Tangkis Kp. beting Kel. Dalam Bugis Pon...