Rabu, 24 Februari 2021

PELATIHAN KADER KAMPUNG TANGGUH NASIONAL ( KTN ) DALAM RANGKA MENCEGAH PENYEBAB COVID 19 DAN PERLINDUNGAN KEPADA MASYARAKAT KOTA PONTIANAK

PELATIHAN KADER KAMPUNG TANGGUH NASIONAL ( KTN ) DALAM RANGKA MENCEGAH PENYEBAB COVID 19 DAN PERLINDUNGAN KEPADA MASYARAKAT KOTA PONTIANAK. Kamis ( 25/02/2021 ).

Adapun Acara tersebut dihadiri oleh Wakil wali Pontianak Kota Bapak Bahasan S.H, Kepala Dinas Pangan, beberapa RT dan Kader yang terpilih dalam penilaian Kampung Tangguh Nusantara dan beserta tamu hadirin lainnya para Kanit dan Bhabinkamtibmas Polresta Pontianak Kota.

Dalam mengemban tugas sehari-hari sebagai Bhabinkamtibmas siap menjadi Garde terdepan dengan Kampung Tangguh Nusantara guna bersama-sama mencegah penyebab covid 19 dan perlindungan kepada masyarakat kota Pontianak.

Semangat ibu-ibu dalam mengikuti pelatihan Kader Kampung Tangguh Nusantara memberikan motivasi dalam pencegahan covid 19 di lingkungan wilayah.

Kasat Binmas Polresta Pontianak Kota memberikan pembekalan dalam pelatihan Bhabinkamtibmas sebagai Kader Kampung Tangguh Nusantara guna mencegah penyebaran covid 19 dan perlindungan kepada masyarakat kota Pontianak.

Binmas Polresta Pontianak Kota

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Entri yang Diunggulkan

KEGIATAN TATAP MUKA KAPOLRESTA PONTIANAK KOTA DI KP. BETING PONTIANAK TIMUR

Pontianak_ pada hari Jumat tanggal 4 oktober 2019 pukul 19.30 wib, bertempat di Gedung Bulu Tangkis Kp. beting Kel. Dalam Bugis Pon...